Cara Uninstall Aplikasi Dengan Revo Uninstaller di Windows

Cara Uninstall Aplikasi Dengan Revo Uninstaller di Windows


LAMBHUJUT-MEDIA.COM - Cara Uninstall Aplikasi Dengan Revo Uninstaller di Windows - Aplikasi Revo Uninstaller adalah software yang biasa digunakan untuk uninstall dan menghapus program atau aplikasi di PC/Laptop.
Cara Uninstall Aplikasi Dengan Revo Uninstaller di Windows
Aplikasi ini sangat cocok dan sempurna digunakan sebagai uninstaller aplikasi/program di Windows, walaupun sebenarnya banyak software lain yang sejenis bertebaran di luar sana, akan tetapi Revo Uninstaller adalah aplikasi uninstaller yang cukup baik yang saya gunakan.

Baik, langsung saja, berikut cara uninstall dengan Revo Uninstaller

1. kita harus punya aplikasi revo uninstaller, jika belum, silakan download 
atau 

2. setelah selesai di Download, buka dengan cara double klik pada file Rar

3. double klik pada Revo.Uninstaller.Pro.4.2.3.Repack.exe

4. jika ada notifikasi pesan klik YES, selanjutnya pilih bahasa lalu OK

5. selanjutnya klik Next dan klik Next sekali lagi

6. klik Install tunggu sampai muncul pesan complite klik Finish

7. buka aplikasi Revo Uninstaller yang sudah di install tadi

8. cari aplikasi yang mau di uninstall kemudian klik Uninstall di pojok kiri atas

9. jika muncul pesan klik yes

10. ada 3 pilihan

Safe: includes the Built-in mode and performs additional scans in the Registry and on the hard drive to find leftover items that are safe to delete. This is the fastest mode. Artinya Revo akan melakukan pemindaian tambahan di registry dan hard drive untuk menemukan item sisa yang aman untuk dihapus. Ini mode tercepat.

Moderate: includes the Safe mode and performs an extended scan to find all of the application's leftover information in the most common places of the Registry and on the hard drive. Artinya Revo akan melakukan pemindaian yang diperluas di registry dan hard drive untuk menemukan semua informasi dari sisa aplikasi. Ini mode dengan kecepatan sedang.

Advanced: includes the Moderate mode and performs a deep and thorough scan to find all of the application's leftover information in the Registry and on the hard drive. This is the slowest mode. Artinya Revo akan melakukan pemindaian yang mendalam dan menyeluruh di registry dan hard drive untuk menemukan semua informasi dari sisa aplikasi. Ini mode paling lambat.

Nb: saya biasanya sering memilih mode Advanced, meskipun agak lama tetapi dijamin sisa-sisa daripada aplikasi akan terdeteksi semua dan mudah sekali untuk menghapusnya, kemudian pilih Advanced klik Scan

11. Klik Select All lalu Delete jika muncul pesan klik yes

12 klik Select All lalu Delete jika muncul pesan klik yes

13. selesai


Semoga bermanfaat

Salam Admin